Resep Nastar Klasik yang Lezat
Anda sedang mencari inspirasi Resep Nastar Klasik Anti Gagal yang unik?, Resep Nastar Klasik Anti Gagal memang waktu ini sedang banyak dicari oleh sebagian orang disekitar kita mungkin salah satunya kamu. para netizen memang telah terbiasa menggunakan internet di smartphone untuk melihat informasi gambar untuk dijadikan ide. nah kali ini saya akan sharing langkah-langkah cara menyajikan Bagaimana Menyiapkan Nastar Klasik yang Menggugah Selera untuk menyiapkannya memang tidak susah dan tidak juga mudah. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan bahkan tidak sedap. Padahal Nastar Klasik yang enak selayaknya mempunyai aroma dan cita rasa yang mampu memancing selera kita.
Ada beberapa hal yang sedikit banyak mempengaruhi kualitas rasa dari Nastar Klasik, pertama dari jenis bahan, lalu pemilihan bahan segar, hingga cara mengolah dan menghidangkannya. Tak perlu pusing kalau hendak menyiapkan Nastar Klasik yang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan istimewa. Next merupakan gambar mengenai Nastar Klasik yang bisa kalian jadikan inspirasi.
Nah, kali ini kita coba, yuk, buat Nastar Klasik sendiri di rumah. Tetap berbahan yang sederhana, hidangan ini dapat memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuhmu sekeluarga. Anda dapat membuat Nastar Klasik menggunakan 15 jenis bahan dan 5 tahap pembuatan. Berikut ini langkah-langkah untuk menyiapkan hidangannya.
Alhamdulillah, beberapa waktu lalu ikutan kelas Nastar dengan Mba @Phie999 sebagai tutornya. Akhirnya, bikin juga nastar ini. Enak banget, suka sekali. Terima kasih Cookpad, dan Mba Phie atas ilmunya. Semoga menjadi ladang pahala. Maafkan mungkin foto-fotonya tidak detail karena keasyikan membuat di sela hal-hal lainnya. Mudah2an bisa perbaiki foto step by stepnya. #Bakeasy_Nastar #CeritaDapurHariIni #IdeMasak #CookpadCommunity_Surabaya #PejuangGoldenBatikApron
Baca Juga
Bahan-bahan dan bumbu yang dibutuhkan dalam menyiapkan Nastar Klasik:
- 50 g margarin
- 200 g butter
- 50 g gula halus (bila olesan tidak memakai kental manis, 75 g)
- 2 buah kuning telur (35-40 g)
- 2 sdm susu bubuk
- > (bisa 1 sdm susu bubuk jk menggunakan terigu kemasan bermerk)
- 2 sdm tepung maizena
- 350 g tepung terigu protein rendah
- Bahan Isian:
- 300 g selai Homemade
- Bahan Olesan:
- 4 kuning telur
- 1 sdm Kental manis putih
- 1 sdm Minyak goreng
- Setetes warna oranye (tambahan dari saya)
Langkah-langkah membuat Nastar Klasik
- Kocok butter, margarin, gula, kuning telur, hanya sampai tercampur rata saja. Saya menggunakan whisk. (Jangan berlebihan atau overmix untuk menghindari kue beleber) Campur tepung dan susu sebelum diayak, ayak langsung ke dalam adonan nastar.
- Aduk dengan spatula dan lanjutkan dengan tangan sebentar. Diamkan adonan didalam lemari es 15-30 menit. Setelah itu bentuk. Gunakan sendok takar ukuran 1 tsp. Untuk selai, 1/4 sdt.
- Ratakan adonan di sendok takar. Keluarkan, pipihkan. Isi dengan adonan selai nanas yang sudah dibulatkan. Bulatkan nastar. Susun di loyang, beri jarak. Oven dengan suhu 140’C - 150'C lebih kurang 30 menit (tergantung masing masing oven). --- Catatan: - Karena akan dioles telur dua kali, nastar saya oles telur satu kali sebelum dipanggang. - Saya menggunakan oven tangkring, panaskan dulu, dan gunakan api sedang 30 menit. Sesuaikan oven masing-masing. Loyang dipindah per 15 menit.
- Keluarkan dari oven, Dinginkan. Setelah dingin, saya poles lagi. (Jika tadi belum dipoles, poles 2 kali. Pastikan olesan pertama sudah kering saat olesan kedua di oles ke permukaan nastar.) Panggang kembali selama 10 menit di suhu 140-150. (Saya pakai api cenderung sedang, selama 20an menit. Sesuaikan oven masing-masing ya) loyang dipindah-pindah per 10-15 menit agar merata.
- Setelah nastar matang, keluarkan, biarkan dingin. Lalu segera masukkan dalam stoples. Catatan: Hasil nastar di rak paling atas agak berbintik. Mungkin karena terlalu dekat dengan sumber panas dari atas. (Untung saja, jumlah nastarnya sedikit 😄) Nastar di rak paling bawah dan tengah semuanya bagus dan glowing.. 😍 Kue nastar ini menurutku dah enak banget, pecah lumer di mulut. 😍🥰 Alhamdulilah
Bagaimana? Mudah bukan? Itulah cara menyiapkan Nastar Klasik yang bisa Anda lakukan di rumah. Selamat mencoba!